• Hacker - Hacker Terhebat Di Dunia!

    Dunia hacker sudah dikenal sejak adanya komputer, dan mereka mulai lebih meraja-lela sejak adanya internet. Berikut ini ada beberapa Hacker yang paling di Segani Di Dunia...

  • Apa Itu Roboearth?

    TPernahkah kalian mendengar istilah roboearth? Roboearth dalam bahasa yang mudah adalah sebuah World Wide Web untuk para robot. Yaitu tempat penyimpanan data dimana para robot dapat membagi informasi dan belajar satu sama lain perilaku dan lingkungan mereka.

  • Yuk, Belajar Tentang Robot Dengan Recon 6.0 Programmable Rover...!

    Seandainya Anda kebetulan termasuk tipe orang yang kurang menaruh tertarik tentang segala hal yang berkaitan dengan robot namun Anda ingin berkesempatan berbaginya bersama dengan para buah hati Anda di rumah, Recon 6.0 Programmable Rover mungkin bisa menjadi salah satu alternatif pilihan Anda kali ini...

  • Mengenal GPS Dan Cara Kerjanya

    GPS sudah bukan b arang baru di Indonesia, meski di Indonesia masih belum banyak yang punya. Kalau di luar sana, sebagian besar sudah memakai GPS. Nah GPS ini tak hanya berbentuk por t ab le (murni GPS) namun juga sudah disematkan di beberapa ponsel pintar seperti BlackBe rry, Iphone 4, Nokia N8, dan masih banyak lagi. Sebenarnya apa itu GPS dan bagaimana cara kerja GPS ... ?

1 Star2 Stars3 Stars4 Stars5 Stars (3 votes, average: 5.00 out of 5)
Loading ... Loading ...

Anda tahu Mechwarrior kan? Robot yang dikendalikan oleh orang di dalamnya? Ada produk robot bernama Kid’s Walker beneran yang mirip Mechwarrior tapi tentunya tidak ada senjata di dalamnya. Produk robot ini dibuat untuk anak-anak oleh perusahaan bernama Sakakibara Kikai.

Robot ini tingginya 5 1/4 feet dan berat kurang dari 400 pound. Robot ini sebenarnya bukan berjalan tetapi memiliki roda jadi sebenarnya seperti mobil saja tapi tertutupi oleh kakinya.

Harga robot ini kurang lebih 21000 USD atau 200 jutaan rupiah neh. Sayangnya produk ini cuman dibuat 1 biji dan belum direncanakan dijual secara masal karena fungsinya hanya untuk promosional. (Sumber)

0 your coment:

Posting Komentar